Kamis, 24 Oktober 2013

Cara Instal Ulang Samsung

Sempet bingung gara-gara harus instal ulang netbook Samsung, yang ternyata ketika masuk ke BIOS, flashdisk untuk isntal ulang tidka mau terdeteksi. Yang ada di BOOT OPTION hanyalah Hardisk Drive saja. Akhirnya setelah coba dan mencoba permasalah terletak pada pengaturan BIOS MODE. Jika agan-agan juga mengalami hal yang sama ketika harus menginstal tetapi CD/DVD Room atau flashdisk tidak mau terbaca, berikut solusinya:
1. Masuk ke BIOS, untuk samsung NC108P dengan menekan tombol F2 ketika booting pertama.
2. Pilih menu ADVANCED, pada FAST BIOS MODE atur ke DISABLED. Kemudian tekan tombol F10, pilih YES.
3. Masuk ke BIOS kembali Kali ini pilih menu BOOT, pada pilihan BOOT OPTION, Flashdisk atau CD/DVD Room akan terbaca. Dan, selamat instal ulang.
Selamat mencoba

Rabu, 23 Oktober 2013

Memindahkan Partisi "System Reserved" [Windows 7]

System Reserved adalah sebuah partisi khusus yang dibuat oleh sistem windows sebagai media penyimpanan bootloader windows yang diperlukan untuk proses boot sistem operasi windows, secara default partisi ini tidak terlihat oleh sistem windows. Walaupun tidak mengganggu, beberapa pengguna windows merasa ada yang mengganjal dengan kehadiran partisi ini, termasuk saya, oleh karena itu pada artikel kali ini saya akan membahas proses memindahkan BCD Booloader dari partisi system reserved menuju partisi sistem windows, perlu diketahui sebelumnya meskipun selama menggunakan cara ini , Alhamdulillah belum pernah mengalami data hilang, partisi error dan sejenisnya, tapi sangat disarankan untuk melakukan backup terhadap data-data penting yang ada disistem untuk berjaga jika terjadi musibah.

LAngkah - langkahnya sebagai berikut:
1. Buka CMD Ketikkan bcdboot /? ===> enter
    hingga ceperti gambar di bawah ini


2.  Lanjut lagi ketik bcdboot c:\windows /s c: ======> Enter
Nah untuk langkah selanjutnya anda bisa download software EASEUS dengan menggunakan software ini anda dapat menghapus "System Reserved" dang menggabungkannya ke System C